Membuat
suatu media pembelajaran sederhana dengan menggunakan flash dan pada materi sekarang yaitu membuat animasi sebuah kubus dan sisi-sisi nya yang akan menjadi suatu ruang
kubus yang akan bermanfaat pada pembelajaran dengan menggunakan adobe flash.
oke..let's start.....
1. Buat sebuah persegi dengan menggunakan rectangle. Kemudian Copy dan paste persegi yang telah di buat tadi agar menjadi satu kesatuan untuk membuat sebuah kubus yang memiliki volume. Lihat seperti gambar di bawah ini
1. Buat sebuah persegi dengan menggunakan rectangle. Kemudian Copy dan paste persegi yang telah di buat tadi agar menjadi satu kesatuan untuk membuat sebuah kubus yang memiliki volume. Lihat seperti gambar di bawah ini
Kemudian gabungkan lah kedua persegi tersebut dengan menggunakan sebuah garis dengan memakai line tools. Lihat pada gambar di bawah ini.
2. Langkah selanjutnya yang harus di lakukan yaitu apabila kita ingin menggambar atau memasukkan sebuah bidang maka kita harus membuat layer untuk masing-masing bidang tersebut. Sekarang yang kita butuhkan yaitu 1 layer untuk kubus, 24 layer digunakan untuk rusuk-rusuk kubus tersebut serta 6 layer untuk pewarnaan di dalam setiap sisik-sisinya.
pada gambar di bawah ini sudah tersedia masing-masing layer untuk bangun ruang nya masing-masing..Nah, untuk setiap satu rusuk tersebut masing-masing memiliki satu layer.
Agar lebih jelas lihat gambar di bawah ini untuk membuat suatu rusuk.
Membuat rusuk tersebut menggunakan line tool(N) dan sebelum itu buat lah sebuah layer baru untuk rusuk tersebut, dan selanjutnya buat lah seperti hal yang sama sebanyak rusuk yang kita butuhkan.
3. Kemudian step selanjutnya yaitu memindahkan rusuk satu demi satu ke kubus nya dan pada tempat nya masing-masing. langkah nya lihat pada gambar d bawah ini.
Pada gambar di atas cara membuat nya yaitu pada timeline di garis awal nya beri jarak hingga kira-kira 10 timeline seperti di gambar kemudian pada garis ke 10 tersebut klik kanan dan pilih convert to keyframe itu adalah suatu fungsi yang di gunakan untuk objek yang akan di gerakkan kemudian klik pada bagian tengah dari batas timeline 1 - 10 tadi dan klik kanan kemudian pilih create shape tween yaitu untuk membuat objek bergerak dengan gerakkan animasi yang teratur.
Selanjutnya, lakukan lah hal yang sama pada tiap-tiap rusuk dan layer-layernya kemudian jangan lupa untuk memberi sedikit renggangan pada setiap layernya.
4. Untuk memberi renggangan agar animasi nya menjadi sedikit lebih teratur yaitu dengan cara seperti di bawah ini dan juga untuk melanjutkan ke rusuk selanjutnya seperti pada gambar.
5. Selanjutnya apabila satu sisi sudah di masukkan ke 4 rusuk-rusuknya maka langkah selanjutnya yang kita lakukan adalah memasukkan warna pada sisi yang telah kita masukkan rusuk-rusuk nya tersebut seperti pada gambar di bawah ini :
Pada gambar di bawah ini sebelum mewarnai sisi yang tadi langkah yang harus di perhatikan yaitu buat lah sebuah bidang sisi persegi di dalam sisi yang akan di warnai agar dengan menggunakan fill color dapat mewarnai sisi tersebut. kemudian menumpah kan warna yang telah kita pilih dengan menggunakan fill color dan di tujukan pada sisi yang telah di beri bidang persegi didalamnya. Kemudian lakukan lah hal serupa pada tiap-tiap sisi-sisi yang telah di masukan ke 4 rusuk-rusuk nya.
6. Selanjutnya, untuk membuat warna yang di dalam sisi tersebut seakan-akan hidup menjadi animasi langkah nya sama seperti kita membuat rusuk satu persatu, yaitu buatlah layer baru dan beri jarak seperti pada gambar kemudian pada ujung jarak layer warna tersebut klik kanan dan pilih convert to keyframe lalu klik kanan dan pilih create shape tween seperti pada gambr.
7. Apabila semua step atau langkah-langkah di atas telah dilakukan semua dan dengan berturut-turut sampai semua rusuk nya memenuhi setiap sisi-sisi dari kubus dan setiap sisi yang telah di masukkan rusuk-rusuk nya menjadi berwarna maka hasil nya yaitu jreng jreng jrenngggg....
Nah, kita juga dapat menambahkan sedikit hiasan pada layer pertama agar hasilnya terlihat bagus dan sesuai yang kita inginkan.
SELAMAT MENCOBA YAH :)
Semoga Berhasil dan bisa lebih di kembangkan menjadi lebih indah serta menarik lagi.
makasih
BalasHapusmakasih
BalasHapus